Dalgona Coffe adalah minuman yang sangat mudah, semua orang pasti bisa membuatnya. Minuman ini sangat menyegarkan apalagi jika diminum saat terik matahari yang sangat panas. Minuman ini bisa menemani waktu santai kamu, bisa menemani kamu saat menonton TV atau saat mengerjakan tugas sekolah. Caranya juga sangat mudah. yuk langsung saja kita simak alat dan bahan yang harus di persiapkan
1. Cofee instan
2. 2 sendok makan ngula pasir
3. Susu full cream
4. Mixer/garfu
5. Mangkuk
6. Gelas kaca
Cara membuatnya juga sangat simple:
1. Tuangkan 2 sendok makan gula pasir dan 2 sendok makan coffe instan
2. Aduk menggunakan garfu atau jika ingin cepat bisa menggunakan mixer
3. Aduk hingga mengembang
4. Setelah mengembang tuangkan susu full cream pada gelas kaca
5. Tambahkan es batu sesuai selera
6. Kemudian tuangkan coffe yang sudah mengembang diatasnya
7. Dalgona coffe ala caffe siap diminum
Sangat mudah kan? selamat mencoba :)